Wajib Nonton! 6 Film Terbaik yang Dibintangi Wulan Guritno Sebelum Open BO

- Minggu, 5 Februari 2023 | 16:34 WIB
6 film terbaik Wulan Guritno (Instagram/ Sri Wulandari Guritno)
6 film terbaik Wulan Guritno (Instagram/ Sri Wulandari Guritno)

KABAR INSPIRASI JABAR - Wulan Guritno merupakan aktris papan atas yang sudah malang melintang di dunia film Indonesia.

Diketahui, Wulan Guritno memulai karirnya sejak tahun 1995 dengan membintangi beberapa serial televisi.

Terbaru, Wulan Guritno membintangi film Open BO yang akan segera tayang tanggal 12 Februari 2023.

Baca Juga: Main Open BO, Wulan Guritno Blak-Blakan Soal Adegan Ranjang dengan Winky Wiryawan 

Dari sederet film yang dibintangi Wulan Guritno, kami rangkum enam terbaik dan beberapa diantaranya pernah menyabet penghargaan.

1. Gie (2004)

Dalam film ini, Wulan Guritno berperan sebagai seorang wanita bernama Sinta yang merupakan pacar dari Gie (Nicholas Saputra).

Namun hubungan cinta mereka kandas karena Sinta dijodohkan oleh orang tuanya pada pemuda yang lebih mapan.

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Open BO Wulan Guritno, Kisah Nyata yang Bikin Resah 

film yang dibintangi Nicholas Saputra dan Wulan Guritno ini memperoleh penghargaan sebagai film Bioskop Terbaik versi FFI Tahun 2005.

2. Naga Bonar Jadi 2 (2007)

film ini merupakan sekuel kedua dari film Naga Bonar (1987) dengan pemeran utamanya Dedy Mizwar.

Wulan Guritno ikut andil dalam kesuksesan film Naga Bonar Jadi 2 itu.

Baca Juga: Gara-gara Wulan Guritno Open BO dan Seksi, Ini Godaan yang dialami Saat di Itali 

Wulan berperan sebagai Monita, konsultan bisnis Bonaga ( Tora Sudiro ) anaknya Naga Bonar.

Halaman:

Editor: Billy Muchamad Ramdani

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X